Dalam kegiatan ini melibatkan Koramil 0823/09 Jangkar, koptu Siddik, Ka. UPT PKM Jangkar, dr. Diva, Ketua TIM PKK desa pesanggrahan, Tenaga kesehatan ponkesdes pesanggrahan.
Dari hasil kegiatan tersebut, Sub PIN dilaksanakan dengan memberikan imunisasi novel Oral Polio Vaccine Type 2 (nOPV2) dengan sasaran usia 0 - 7 tahun tanpa memandang status imunisasi sebelumnya, Sub PIN dilaksanakan sejumlah 2 putaran yg dimulai tgl 15 Januari 2024 dan Masing masing putaran Sub PIN dilaksanakan dalam waktu 1 minggu dgn target cakupan sekurang kurangnya 95%.
Dengan harapan disiplin dalam pemberian imunisasi, anak dapat terhindar dari berbagai penyakit yang berbahaya.“Mari kita bersama sama menjaga proses tumbuh kembang anak, salah satunya dengan pemberian imunisasi yang teratur, agar generasi muda kita nantinya dapat tumbuh dengan sehat dan cerdas". pungkasnya.
0 Komentar